Kamis, 30 November 2017

Kisi Bahasa Indonesia

KISI-KISI SOAL
PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) I
Tahun 2017/2018

Mata Pelajaran                      : Bahasa Indonesia                                                                                                   Kelas                                      : VIII (Delapan)                                                                                                           Kurikulum Acuan                  : KURIKULUM 2013 (K.13)

No.
Kompetensi Dasar
Materi
Indikator Soal
TK
No. Soal
KC
1
3.1  Mengidentifikasi unsur-unsur teks berita (membanggakan dan memotivasi) yang didengar dan dibaca.
·  Unsur-unsur berita (5 W + 1H)
Disajikan teks berita, siswa menentukan unsur berita yang terdapat di dalam teks.
MD
1

Disajikan teks berita, siswa menentukan bagian unsur mengapa dalam teks tersebut.
SD
2

2
4.1 Menyimpulkan isi dari berita (membanggakan dan memotivasi) yang dibaca dan didengar.
·  Ringkasan dan penyimpulan berita.
Disajikan teks berita, siswa menentuan simpulan yang tepat sesuai dengan isi berita.
MD
3

Disajikan ringkasan berita, siswa menentukan kalimat yang kontradiktif dengan isi berita.
SD
4

·  Langkah- langkah menyimpulkan pokok- pokok berita.
Siswa dapat menentukan langkah-langkah dalam menyimpulkan pokok berita.
SD
5

·  Tanggapan terhadap isi berita.
Siswa dapat menentukan tanggapan yang sesuai dengan isi berita.
MD
6

Disajikan beberapa tanggapan, siswa menentukan tanggapan yang logis sesuai isi berita.
MD
7

Disajikan teks berita, siswa menentukan tanggapan yang baik.
SD
8

3
3.2 Menelaah struktur dan kebahasaan teks berita (membanggakan dan memotivasi)  yang didengar dan dibaca berita
·  Struktur teks berita
Siswa menentukan struktur dalam teks berita yang disajikan.
SK
9

. Kepala berita (lead)
Siswa dapat menentukan rumusan kepala berita dengan tepat.
MD
10

4
4.2 Menyajikan data, informasi dalam bentuk berita secara lisan dan tulis dengan memperhatikan struktur, kebahasaan, atau aspek lisan (lafal, intonasi, mimik, kinesik).
- Tubuh berita
Siswa menentukan bagian tubuh dalam teks berita yang tersaji.
SD
11

- Ekor berita
Siswa dapat menentukan rumusan teks ekor berita yang tepat.
SD
12

·  Kaidah- kaidah kebahasaan teks berita.
Disajikan teks berita, siswa menemukan pemakaian funsi keterangan waktu dengan benar.
MD
13

·  Bahasa baku dan tidak baku (pengayaan)
Siswa dapat menyunting bahasa tidak baku dalam teks berita.
MD
14

Siswa dapat menunjukkan bahasa yang tidak baku dari kutipan teks berita.
MD
15

5
3.3  Mengidentifikasi informasi      teks iklan, slogan, atau poster  (yang membuat bangga dan memotivasi) dari berbagai    sumber yang dibaca dan didengar.
·  Teks Iklan, slogan, dan poster
Siswa dapat menentukan informasi yang tepat sesuai isi teks iklan.
MD
16

Disajikan iklan layanan masyarakat, siswa mampu menangkap isi pesan iklan.
MD
17

6
4.3  Menyimpulkan      isi iklan,   slogan,   atau poster (membanggakan  dan memotivasi)         dari berbagai sumber
·  Unsur-unsur teks Iklan, slogan, poster
Siswa mampu membedakan unsur-unsur iklan dan slogan.
SD
18

·  Penyimpulan maksud suatu iklan.
Disajikan teks iklan, siswa mampu menentukan maksud iklan.
SD
19

Disajikan poster, siswa menentukan simpulan yang tepat.
MD
20

·  Menceritakan kembali iklan.
Siswa menentukan teks iklan yang sesuai dengan ilustrasi.
SD
21

7
3.4 Menelaah pola penyajian dan kebahasaan teks iklan, slogan, atau poster (yang membuat bangga dan memotivasi) dari berbagai sumber yang dibaca dan didengar
·  Unsur-unsur iklan, slogan, dan poster.
Siswa mampu melengkapi teks iklan yang dirumpangkan.
SD
22

Siswa mampu menentukan slogan yang sesuai dengan ciri-ciri yang ada.
MD
23

·  Cara menyusun teks iklan, slogan, poster
 Disajikan teks iklan, siswa menentukan kesalahan pada teks iklan tersebut.
MD
24

Disajikan ilustrasi/konteks iklan, siswa menentukan teks iklan yang sesuai.
SD
25

Disajikan teks iklan, siswa menentukan bagian solusi dalam teks tersebut.
MD
26

8
4.4  Menyajikan gagasan, pesan, ajakan dalam bentuk iklan, slogan, atau poster secara lisan dan tulis.
. Teks slogan, poster
Disajikan ilustrasi, siswa memilih slogan yang tepat.
SD
27

Siswa memilih satu poster yang maksudnya sama dengan poster dalam contok teks/ilustrasi.
SK
28

9
3.5 Mengidentifikasi informasi teks eksposisi berupa artikel ilmiah populer dari koran/ majalah) yang didengar dan dibaca yang didengar dan dibaca.
. Teks eksposisi
Disajikan teks eksposisi, siswa menentukan gagasan yang terdapat di dalamnya.
SK
29

10
4.5  Menyimpulkan isi teks eksposisi (artikel ilmiah populer dari koran dan majalah) yang diperdengarkan dan dibaca.
·  Unsur-unsur teks eksposisi: gagasan dan fakta-fakta.
Disajikan teks eksposisi, siswa menentukan fakta yang terdapat di dalamnya.
MD
30

·  Pola-pola pengembangan teks eksposisi
Disajikan teks eksposisi, siswa menentukan pola pengembangannya.
SK
31

Siswa dapat menentukan teks eksposisi yang berpola perbandingan.
SD
32

·  Simpulan teks eksposisi berdasarkan gagasan utamanya.
Disajikan teks eksposisi, siswa menentukan simpulan yang tepat.
SD
33

·  Jenis-jenis paragraf dalam teks eksposisi.
Disajikan beberapa paragraf teks eksposisi, siswa menentukan jenis paragraf induktif.
SK
34

Disajikan teks eksposisi, siswa menentukan jenis paragrafnya.
MD
35

11
3.6 Menelaah isi dan struktur teks eksposisi (berupa artikel ilmiah populer dari koran/ majalah) yang diperdengarkan atau dibaca
. Struktur teks eksposisi
Disajikan beberapa jenis stuktur teks, siswa menentukan struktur teks eksposisi.
SD
36

12
4.6 Menyajikan gagasan, pendapat ke dalam bentuk teks eksposisi berupa yang artikel ilmiah populer (lingkungan hidup, kondisi sosial, dan/atau keragaman budaya, dll) secara lisan dan tertulis dengan memperhatikan struktur, unsur kebahasaan, aspek lisan
·  Kaidah teks ekposisi
Disajikan teks eksposisi, siswa menentukan istilah teknis yang ada di dalamnya.
SD
37

·  Langkah- langkah menyusun teks eksposisi.
Disajikan secara acak langkah-langkah menyusun teks eksposisi, siswa menentukan urutan yang benar.
SK
38

Disajikan topik teks eksposisi, siswa menentukan kerangka yang sesuai.
SD
39

·  Menyunting teks eksposisi.
Disajikan topik dan kutipan teks eksposisi, siswa menunjukkan fakta yang tidak sesuai dengan topik.
SD
40

Disajikan teks eksposisi, siswa menemukan kesalahan struktur kalimat.
MD
41

13
3.7 Mengidentifikasi unsur-unsur pembangun teks puisi yang diperdengarkan atau dibaca.
·  Unsur-unsur pembentuk  teks puisi
Disajikan teks puisi, siswa menentukan majas dalam teks tersebut.
SK
42

Disajikan teks puisi, siswa menunjukkan bagian kata-kata pengimajian.
SD
43

14
4.7 Menyimpulkan unsur-unsur pembangun dan makna teks puisi yang diperdengarkan atau dibaca
·  Simpulan isi, unsur-unsur pembangun teks puisi, dan jenis- jenisnya.
Disajikan teks puisi pendek, siswa menentukan isinya.
SD
44

Disajikan puisi, siswa menentukan jenis puisi tersebut.
SD
45

15
3.8 Menelaah unsur-unsur pembangun teks puisi (perjuangan, lingkungan hidup, kondisi sosial, dan lain-lain) yang diperdengarkan atau dibaca.
·  Unsur-unsur pembentuk teks puisi
Disajikan teks puisi, siswa menentukan tema yang sesuai.
SD
46

Disajikan sebuah tema, siswa menentukan puisi yang tepat.
MD
47

16
4.8 Menyajikan gagasan, perasaan, pendapat dalam bentuk teks puisi  secara tulis/ lisan dengan memperhatikan unsur-unsur pembangun puisi
·  Pengungkapan gagasan, perasaan, pandangan penulis
Disajikan ilustrasi, siswa menentukan teks puisi yang sesuai.
SD
48

Disajikan puisi, siswa memilih kata-kata yang memiliki makna kias/konotatif yang menjadi simbol/lambang dari hal-hal yang diceritakan dlm puisi.
SD
49

·  Pembacaan puisi (ekspresi, lafal, tekanan, intonasi)
Disajikan teks puisi, siswa menafsirkan ekspresi yang tepat.
MD
50


Banyuwangi, 27 Agustus 2017
MGMP BAHASA INDONESIA


Tidak ada komentar:

Posting Komentar